Yamaha Masih Terkuat di Segmen Sport, NMAX Mulai Laris


V-Ixion RedJAKARTA - Yamaha tetap memimpin penjualan segmen motor sport Tanah Air. Tercatat di bulan Februari 2015 menurut data AISI (Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia), motor sport Yamaha terjual 40.470 unit.
Itu diperoleh dari penjualan V-Ixion 26.546 unit yang menjadikannya sebagai motor sport terlaris di bulan Februari. Angka itu naik 27,83 % dibandingkan bulan Januari 2015. Selain V-Ixion, kontribusi sport didapatkan dari R15 (3.883 unit – nasional tanpa ekspor), R25 (515 unit – nasional tanpa ekspor), Byson (1.246 unit), Scorpio (85 unit).
”Dominasi Yamaha di kategori sport terus stabil paling banyak terjual. Kami optimis akan tetap mempertahankannya karena kualitas produk-produknya yang hanya bisa dihasilkan oleh Yamaha. Karena itulah konsumen loyal memilih produk Yamaha yang sesuai inovasi terbaru dan high quality,” ujar Mohammad Masykur, Asisten GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing.
Kinerja ekspor Yamaha Indonesia pun cukup menggembirakan, di bulan Februari 2015 ini total 8.995 unit yaitu dari Jupiter MX CW 135 cc (800 unit), R15 (2.900 unit), R25 (5.295 unit).

NMAX Diburu Konsumen, Mio GT Meningkat Tajam
Pebalap Yamaha Indonesia - Imanuel Pratna dan Rey Ratukore - dalam test ride NMAX di Sentul International CircuitBulan Februari 2015 ditandai dengan mulai dipasarkannya NMAX. Di bulan pertamanya mendulang 1.916 unit. Penyebaran terbanyak di Jakarta yang mencatat penjualan 669 unit, kedua di Jawa Timur 289 unit, lalu Jawa Barat 271 unit. Motor Ultimate Sports Matic 155 cc itu berhasil memikat konsumen dengan teknologi Blue Core, teknologi VVA (Variable Valves Actuation), sistem ABS (Anti-lock Brake System) dan fitur-fitur menarik lainnya.
Sementara itu, barisan matik juga menonjolkan Mio GT yang penjualannya naik tajam 1.319 % dibandingkan Januari 2015 atau terjual 3.166 unit. Segmen matik Yamaha yang kian menguat juga ditandai dengan meningkatnya penjualan Mio M3 dengan penjualan sebanyak 54.609 unit,. Xeon RC pun ikut naik 38,63% (872 unit), GT125 11,29% (9.893 unit), Fino FI 10,20% (9.033 unit).
Di segmen moped, Jupiter MX CW 135 cc paling laris terjual 13.672 unit (nasional).
Total penjualan Yamaha di bulan Februari 2015 sebanyak 150.840 unit (nasional tanpa ekspor), jika dengan ekspor total 159.835 unit.

V-Ixion RedJAKARTA - Yamaha tetap memimpin penjualan segmen motor sport Tanah Air. Tercatat di bulan Februari 2015 menurut data AISI (Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia), motor sport Yamaha terjual 40.470 unit.
Itu diperoleh dari penjualan V-Ixion 26.546 unit yang menjadikannya sebagai motor sport terlaris di bulan Februari. Angka itu naik 27,83 % dibandingkan bulan Januari 2015. Selain V-Ixion, kontribusi sport didapatkan dari R15 (3.883 unit – nasional tanpa ekspor), R25 (515 unit – nasional tanpa ekspor), Byson (1.246 unit), Scorpio (85 unit).
”Dominasi Yamaha di kategori sport terus stabil paling banyak terjual. Kami optimis akan tetap mempertahankannya karena kualitas produk-produknya yang hanya bisa dihasilkan oleh Yamaha. Karena itulah konsumen loyal memilih produk Yamaha yang sesuai inovasi terbaru dan high quality,” ujar Mohammad Masykur, Asisten GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing.
Kinerja ekspor Yamaha Indonesia pun cukup menggembirakan, di bulan Februari 2015 ini total 8.995 unit yaitu dari Jupiter MX CW 135 cc (800 unit), R15 (2.900 unit), R25 (5.295 unit).

NMAX Diburu Konsumen, Mio GT Meningkat Tajam
Pebalap Yamaha Indonesia - Imanuel Pratna dan Rey Ratukore - dalam test ride NMAX di Sentul International CircuitBulan Februari 2015 ditandai dengan mulai dipasarkannya NMAX. Di bulan pertamanya mendulang 1.916 unit. Penyebaran terbanyak di Jakarta yang mencatat penjualan 669 unit, kedua di Jawa Timur 289 unit, lalu Jawa Barat 271 unit. Motor Ultimate Sports Matic 155 cc itu berhasil memikat konsumen dengan teknologi Blue Core, teknologi VVA (Variable Valves Actuation), sistem ABS (Anti-lock Brake System) dan fitur-fitur menarik lainnya.
Sementara itu, barisan matik juga menonjolkan Mio GT yang penjualannya naik tajam 1.319 % dibandingkan Januari 2015 atau terjual 3.166 unit. Segmen matik Yamaha yang kian menguat juga ditandai dengan meningkatnya penjualan Mio M3 dengan penjualan sebanyak 54.609 unit,. Xeon RC pun ikut naik 38,63% (872 unit), GT125 11,29% (9.893 unit), Fino FI 10,20% (9.033 unit).
Di segmen moped, Jupiter MX CW 135 cc paling laris terjual 13.672 unit (nasional).
Total penjualan Yamaha di bulan Februari 2015 sebanyak 150.840 unit (nasional tanpa ekspor), jika dengan ekspor total 159.835 unit.
Detail

Yamaha MX King 150, “King of Street” Si Raja Jalanan Sports Moped


MX-King-150-vs-Jupiter-MX-150-(2)SENTUL - Rentetan peluncuran produk-produk baru Yamaha sejak akhir tahun lalu hingga awal 2015 ini belum selesai. Setelah hadir dengan barisan matik Mio M3NMAX dan All New Soul GT, saatnya “King Of Street” moped premium MX King merajai jalanan.
Keunggulan “King of Style” MX King adalah moped bergaya desain super sport bike dengan LED Position Light yang terinspirasi YZF-R1 dan LED Taillight desainnya terinspirasi YZF-R25.MX King moped kelas tertinggi Yamaha yang memiliki roh sport kencang dan lincah, resmi meluncur di sirkuit Sentul Karting pada Kamis 12 Maret. Layak disebut “Raja Jalanan” yang mengusung berbagai keunggulan “King of Style”, “King of Perf
ormance”, “King of Technology”, “King of Agility”.
“King of Performance” menggunakan mesin baru berkapasitas 150cc Fuel Injection, liquid cooled, 4 Stroke, SOHC, single cylinder, 4 Valve, compact radiator, diasil cylinder, forged piston.
“King of Technology” mengingatkan pada New V-Ixion yang menyapa “Hi Bro” pada speedometer. MX King yang berjiwa lebih muda, mengakrabkan pengendaranya dengan sapaan “Hi buddy” yang muncul di speedometer. Inovasi itu disempurnakan dengan Odometer  dan dapat diisi dengan nama maksimal 6 karakter.
“King of Agility”, power dan kencangnya melaju di jalanan dengan kelincahannya. Lincahnya MX King karena desain frame baru yang ringan dan swing arm baru. Pengendara pun merasa makin “meraja di jalan” dengan sporty riding position yang dilengkapi suspensi mono shock di bagian belakang dan tilt able footstep yang membuat makin nyaman bermanuver dan cornering.
Fitur-fitur MX King memuaskan penggunanya yang memiliki jiwa “true rider”. Ditambah lagi, Yamaha menyempurnakan jejak langkahnya dengan ban belakang tubeles super lebar 120/70, terlebar di kelasnya. Dilengkapi desain velg baru ring 17 inchi dan double disk brake yang memaksimalkan pengereman dan keamanan dalam berkendara. Tiga warna MX King yaitu Speedy White, Drift Black, Red King.
”Di tahun ini MX  King 150 dan juga Jupiter MX 150 menjadi moped pertama Yamaha Indonesia yang model barunya meluncur. Kami tetap optimis segmen moped tetap ada konsumennya sendiri meskipun matik saat ini dominan. Apalagi yang ditawarkan Yamaha kali ini “King of Street”, rajanya jalanan untuk kalangan muda yang menyukai moped kencang bergaya sporty, dengan berbagai keunggulan tak terkalahkan,” papar Mohammad Masykur, Asisten GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing.
Harga MX King 150 Rp.18.950.000 on the road Jakarta dan Jupiter MX 150 Rp 18.450.000 on the road Jakarta.

Perbedaan MX King 150 dengan Jupiter MX 150
MX King 150 dan Jupiter MX 150 diluncurkan di hari yang sama menandai lahirnya moped premium Yamaha yang baru. Desain dan spesifikasinya sama, namun ada 12 perbedaan antara MX King 150 dengan Jupiter MX 150. Bedanya hanya pada fitur dan warna. Jupiter MX 150 punya tiga warna Black Sniper, Red Corner, Racing Blue.



Sumber: Yamaha-motor.co.id

MX-King-150-vs-Jupiter-MX-150-(2)SENTUL - Rentetan peluncuran produk-produk baru Yamaha sejak akhir tahun lalu hingga awal 2015 ini belum selesai. Setelah hadir dengan barisan matik Mio M3NMAX dan All New Soul GT, saatnya “King Of Street” moped premium MX King merajai jalanan.
Keunggulan “King of Style” MX King adalah moped bergaya desain super sport bike dengan LED Position Light yang terinspirasi YZF-R1 dan LED Taillight desainnya terinspirasi YZF-R25.MX King moped kelas tertinggi Yamaha yang memiliki roh sport kencang dan lincah, resmi meluncur di sirkuit Sentul Karting pada Kamis 12 Maret. Layak disebut “Raja Jalanan” yang mengusung berbagai keunggulan “King of Style”, “King of Perf
ormance”, “King of Technology”, “King of Agility”.
“King of Performance” menggunakan mesin baru berkapasitas 150cc Fuel Injection, liquid cooled, 4 Stroke, SOHC, single cylinder, 4 Valve, compact radiator, diasil cylinder, forged piston.
“King of Technology” mengingatkan pada New V-Ixion yang menyapa “Hi Bro” pada speedometer. MX King yang berjiwa lebih muda, mengakrabkan pengendaranya dengan sapaan “Hi buddy” yang muncul di speedometer. Inovasi itu disempurnakan dengan Odometer  dan dapat diisi dengan nama maksimal 6 karakter.
“King of Agility”, power dan kencangnya melaju di jalanan dengan kelincahannya. Lincahnya MX King karena desain frame baru yang ringan dan swing arm baru. Pengendara pun merasa makin “meraja di jalan” dengan sporty riding position yang dilengkapi suspensi mono shock di bagian belakang dan tilt able footstep yang membuat makin nyaman bermanuver dan cornering.
Fitur-fitur MX King memuaskan penggunanya yang memiliki jiwa “true rider”. Ditambah lagi, Yamaha menyempurnakan jejak langkahnya dengan ban belakang tubeles super lebar 120/70, terlebar di kelasnya. Dilengkapi desain velg baru ring 17 inchi dan double disk brake yang memaksimalkan pengereman dan keamanan dalam berkendara. Tiga warna MX King yaitu Speedy White, Drift Black, Red King.
”Di tahun ini MX  King 150 dan juga Jupiter MX 150 menjadi moped pertama Yamaha Indonesia yang model barunya meluncur. Kami tetap optimis segmen moped tetap ada konsumennya sendiri meskipun matik saat ini dominan. Apalagi yang ditawarkan Yamaha kali ini “King of Street”, rajanya jalanan untuk kalangan muda yang menyukai moped kencang bergaya sporty, dengan berbagai keunggulan tak terkalahkan,” papar Mohammad Masykur, Asisten GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing.
Harga MX King 150 Rp.18.950.000 on the road Jakarta dan Jupiter MX 150 Rp 18.450.000 on the road Jakarta.

Perbedaan MX King 150 dengan Jupiter MX 150
MX King 150 dan Jupiter MX 150 diluncurkan di hari yang sama menandai lahirnya moped premium Yamaha yang baru. Desain dan spesifikasinya sama, namun ada 12 perbedaan antara MX King 150 dengan Jupiter MX 150. Bedanya hanya pada fitur dan warna. Jupiter MX 150 punya tiga warna Black Sniper, Red Corner, Racing Blue.



Sumber: Yamaha-motor.co.id
Detail

SPESIFIKASI JUPITER MX KING 150

 



Yamaha MX KING - Setelah ditunggu-tunggu, akhirnya generasi terbaru dari Yamaha Jupiter MX 135 telah hadir di Indoesia. Pabrikan sepeda motor berlambang garpu tala ini secara resmi meluncurkan bebek terbarunya yang bernama Yamaha Jupiter MX 150 FI. Selain di Indonesia ada pula kembaran dari Yamaha Jupiter MX 150 yang lebih dulu diluncurkan di negara tetangga yakni Vietnam, meskipun dengan nama yang berbeda yakni Yamaha Exciter 150 FI

Yamaha Jupiter MX 150 FI mengusung mesin 150cc silinder tunggal, SOHC dan 4 katup, sistem pembakaran menerapkan Fuel Injection yang mampu menghasilkan tenaga hingga mencapai 11,3 kW pada putaran 8.500 rpm dengan torsi puncak yaitu 13,6 Nm pada putaran 7.000 rpm. Dilengkapi juga dengan DiASil Cylinder dan Forged piston yang 3x lebih kuat 3x lebih awet 3x lebih ringan

Motor yang dibanderol dengan harga Rp.19.700.000 (MX KING) Rp.18.450.000 (MX 150) Rp. 20.000.000 (vesi movistar gp) ini memiliki dimensi 1.970 x 670 x 1.080 mm dengan bobot sekitar 116 kg, memiliki kapasitas tangki bensin 4,2 L, menggunakan ban berjenis tubeless dengan velg ring 17 tipe tapak lebar membuat berkendara menjadi lebih nyaman

Berdeda dengan Yamaha Exciter 150 FI yang hanya memiliki satu model, Yamaha Jupiter MX 150 FI memiliki dua model, yakni Jupiter MX KING dan Jupiter MX 150

Adapun perbedaan antara MX KING dengan MX 150

Jupiter MX king memliki 3 varian warna yakni Speedy White (Putih), Red King (Merah) dan Drift Black (Hitam)


Jupiter MX 150 juga memiliki 3 varian warna yakni Racing Blue (Biru), Red Corner (Merah) dan Black Sniper (Hitam)


Jupiter MX 150 FI juga memiliki versi Movistar GP



 



Yamaha MX KING - Setelah ditunggu-tunggu, akhirnya generasi terbaru dari Yamaha Jupiter MX 135 telah hadir di Indoesia. Pabrikan sepeda motor berlambang garpu tala ini secara resmi meluncurkan bebek terbarunya yang bernama Yamaha Jupiter MX 150 FI. Selain di Indonesia ada pula kembaran dari Yamaha Jupiter MX 150 yang lebih dulu diluncurkan di negara tetangga yakni Vietnam, meskipun dengan nama yang berbeda yakni Yamaha Exciter 150 FI

Yamaha Jupiter MX 150 FI mengusung mesin 150cc silinder tunggal, SOHC dan 4 katup, sistem pembakaran menerapkan Fuel Injection yang mampu menghasilkan tenaga hingga mencapai 11,3 kW pada putaran 8.500 rpm dengan torsi puncak yaitu 13,6 Nm pada putaran 7.000 rpm. Dilengkapi juga dengan DiASil Cylinder dan Forged piston yang 3x lebih kuat 3x lebih awet 3x lebih ringan

Motor yang dibanderol dengan harga Rp.19.700.000 (MX KING) Rp.18.450.000 (MX 150) Rp. 20.000.000 (vesi movistar gp) ini memiliki dimensi 1.970 x 670 x 1.080 mm dengan bobot sekitar 116 kg, memiliki kapasitas tangki bensin 4,2 L, menggunakan ban berjenis tubeless dengan velg ring 17 tipe tapak lebar membuat berkendara menjadi lebih nyaman

Berdeda dengan Yamaha Exciter 150 FI yang hanya memiliki satu model, Yamaha Jupiter MX 150 FI memiliki dua model, yakni Jupiter MX KING dan Jupiter MX 150

Adapun perbedaan antara MX KING dengan MX 150

Jupiter MX king memliki 3 varian warna yakni Speedy White (Putih), Red King (Merah) dan Drift Black (Hitam)


Jupiter MX 150 juga memiliki 3 varian warna yakni Racing Blue (Biru), Red Corner (Merah) dan Black Sniper (Hitam)


Jupiter MX 150 FI juga memiliki versi Movistar GP



Detail

All New Soul GT, Gebrakan Desain Gagah, Gebrakan Performa Tinggi, Gebrakan Fitur Lengkap

All New Soul GT Bravery Black (hitam)ANCOL - Yamaha Indonesia menambah deretan matik unggulannya dengan meluncurkan model terbaru All New Soul GT“Maju dan Menggebrak”, Yamaha optimis desain dan teknologi Blue Core pada All New Soul GT akan memperkuat penjualan.
Awal kemunculan Soul GT ditandai dengan lahirnya Mio Soul karburator di tahun 2007 yang maskulin, gagah dan sporty. Varian itu lebih memahami kaum Adam setelah sebelumnya Mio lebih dikenal sebagai motor wanita. Identifikasi Mio dengan wanita lambat laun surut setelah Yamaha merilis Mio Soul. Lalu di tahun 2012 hadir Soul GT berteknologi YMJET-FI (Yamaha Mixture Jet-Fuel Injection) dengan desain modern, powerful dan economical.
Inovasi Yamaha terus dilakukan hingga diluncurkannya All New Soul GT, tepatnya pada Selasa 3 Maret 2015 bertempat di Jimbaran Resto Ancol Jakarta. Keunggulan All New Soul GT karena Gebrakannya dengan"Gebrakan Desain Gagah""Gebrakan Performa Tinggi" dan "Gebrakan Fitur Lengkap".
Tampilan dan desain maskulin "premium muscle" tampak garang. Bodinya gagah dan compact yang memudahkan dalam berkendara dan bermanuver. Yang paling mencolok dari desain teranyarnya adalah teknologi LED pada Headlight yang membuatnya lebih terang dan lebih awet. Sedangkan lampu seinnya terinspirasi Yamaha NMAX yang terletak pada panel depan.
”Tahun ini Yamaha gencar meluncurkan produk-produk barunya. Setelah Mio M3 dan NMAX, kini kami persembahkan All New Soul GT yang menyasar konsumen pria muda urban warrior. Desainnya yang maskulin dan gagah, teknologi Blue Core dan fitur-fitur terbaiknya membuat kami optimis All New Soul GT ini akan meneruskan sukses Mio Soul dan Soul GT yang masuk deretan papan atas matik unggulan di market Tanah Air,” ujar Mohammad Masykur, Asisten GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).Fitur-fitur terbaiknya Eco Lamp Indicator yang memudahkan berkendara hemat, ban dan velg All New Soul GT punya empat varian warna yaitu Challenger Gunmetal (abu-abu), Victory Red (merah), Bravery Black (hitam), Explorer White (putih).lebih lebar dengan ukuran ban depan 80/80 dan ban belakang 100/70. Dengan ban dan velg lebar ini daya cengkeramnya lebih kuat serta meningkatkan stabilitas dan kenyamanannya. Bagasi half face helmet in dengan luas daya tampung mencapai 14 liter, sehingga urusan penyimpanan menjadi lebih praktis dan nyaman. Jok dengan busa yang tebal membuat posisi berkendara semakin nyaman. Boardrest luas untuk pijakan kaki saat berkendara. Kesan gagah dan elegan makin terlihat dengan emblem 3D Soul GT. Handle seat menyerupai tanduk predator yang lebih nyaman saat digenggam.Kapasitas mesin 125 ccAll New Soul GTlebih besar dari Soul GT sebelumnya (113 cc). Disempurnakan dengan teknologi Blue Core dan teknologi balap Yamaha, membuat mesinnya berperforma tinggi lebih meningkatkan akselerasinya serta lebih bertenaga dan efisien.

Ayo "Maju dan Menggebrak" untuk kalian para Urban Warriors
All New Soul GT is my soul expression, enjoy my life, enjoy All New Soul GT - itulah semangat yang menyelimuti pengendaranya. Di situ ada semangat "Maju dan Menggebrak" untuk konsumen-konsumen pria muda usia 20 sampai 28 tahun. Mereka adalah mahasiswa, karyawan dan profesional yang baru bekerja, belum memiliki beban dalam membiayai orang lain, serta sangat menikmati hidup dengan spirit dan energi besar yang terlihat dalam berkarir, hobi, dan lifestyle mereka.

Spesifikasi All New Soul GT
DIMENSI

All New Soul GT Explorer White (putih)P X L X T : 1870 mm X 685 mm X 1070 mm
Jarak sumbu roda : 1260 mm
Jarak terendah ke tanah : 135 mm
Tinggi tempat duduk : 760 mm
Berat isi : 96 kg
Kapasitas tangki bensin : 402 liter

MESIN

Kapasitas mesin : 125 cc

Tipe mesin : Air cooled 4-stroke, SOHC
Jumlah / Posisi silinder : Single cylinder
Dimater X Langkah : 52,4 8 57,9 mm
Perbandingan kompresi : 9,5 : 1
Daya maksimum : 7.0 kW / 8000 rpm
Torsi maksimum : 9,6 Nm / 5500 rpm
Sistem starter : Electric & kick starter
Sistem pelumasan : Basah
Kapasitas oli mesin : Total = 0,84 L ; Berkala = 0,80 ; Ganti filter oli =0,80 L
Sistem bahan bakar : Fuel injection
Tipe kopling : Kering, Centrifugal automatic
Tipe transmisi : V-belt automatic

All New Soul GT Victory Red (merah)RANGKA
Tipe rangka : Underbone
Suspensi depan : Teleskopik
Suspensi belakang : Unit swing
Ban depan : 80/80 - 14M/C 43P
Ban belakang : 100/70 - 14M/C 51P
Rem depan : Single disc brake
Rem belakang : Drum brake

KELISTRIKAN

Sistem pengapian : TCI

Battery : YTZ4V / GTZ4V
Tipe busi : NGK / CR6HSA

Sumber: Yamaha-motor.co.id


All New Soul GT Bravery Black (hitam)ANCOL - Yamaha Indonesia menambah deretan matik unggulannya dengan meluncurkan model terbaru All New Soul GT“Maju dan Menggebrak”, Yamaha optimis desain dan teknologi Blue Core pada All New Soul GT akan memperkuat penjualan.
Awal kemunculan Soul GT ditandai dengan lahirnya Mio Soul karburator di tahun 2007 yang maskulin, gagah dan sporty. Varian itu lebih memahami kaum Adam setelah sebelumnya Mio lebih dikenal sebagai motor wanita. Identifikasi Mio dengan wanita lambat laun surut setelah Yamaha merilis Mio Soul. Lalu di tahun 2012 hadir Soul GT berteknologi YMJET-FI (Yamaha Mixture Jet-Fuel Injection) dengan desain modern, powerful dan economical.
Inovasi Yamaha terus dilakukan hingga diluncurkannya All New Soul GT, tepatnya pada Selasa 3 Maret 2015 bertempat di Jimbaran Resto Ancol Jakarta. Keunggulan All New Soul GT karena Gebrakannya dengan"Gebrakan Desain Gagah""Gebrakan Performa Tinggi" dan "Gebrakan Fitur Lengkap".
Tampilan dan desain maskulin "premium muscle" tampak garang. Bodinya gagah dan compact yang memudahkan dalam berkendara dan bermanuver. Yang paling mencolok dari desain teranyarnya adalah teknologi LED pada Headlight yang membuatnya lebih terang dan lebih awet. Sedangkan lampu seinnya terinspirasi Yamaha NMAX yang terletak pada panel depan.
”Tahun ini Yamaha gencar meluncurkan produk-produk barunya. Setelah Mio M3 dan NMAX, kini kami persembahkan All New Soul GT yang menyasar konsumen pria muda urban warrior. Desainnya yang maskulin dan gagah, teknologi Blue Core dan fitur-fitur terbaiknya membuat kami optimis All New Soul GT ini akan meneruskan sukses Mio Soul dan Soul GT yang masuk deretan papan atas matik unggulan di market Tanah Air,” ujar Mohammad Masykur, Asisten GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).Fitur-fitur terbaiknya Eco Lamp Indicator yang memudahkan berkendara hemat, ban dan velg All New Soul GT punya empat varian warna yaitu Challenger Gunmetal (abu-abu), Victory Red (merah), Bravery Black (hitam), Explorer White (putih).lebih lebar dengan ukuran ban depan 80/80 dan ban belakang 100/70. Dengan ban dan velg lebar ini daya cengkeramnya lebih kuat serta meningkatkan stabilitas dan kenyamanannya. Bagasi half face helmet in dengan luas daya tampung mencapai 14 liter, sehingga urusan penyimpanan menjadi lebih praktis dan nyaman. Jok dengan busa yang tebal membuat posisi berkendara semakin nyaman. Boardrest luas untuk pijakan kaki saat berkendara. Kesan gagah dan elegan makin terlihat dengan emblem 3D Soul GT. Handle seat menyerupai tanduk predator yang lebih nyaman saat digenggam.Kapasitas mesin 125 ccAll New Soul GTlebih besar dari Soul GT sebelumnya (113 cc). Disempurnakan dengan teknologi Blue Core dan teknologi balap Yamaha, membuat mesinnya berperforma tinggi lebih meningkatkan akselerasinya serta lebih bertenaga dan efisien.

Ayo "Maju dan Menggebrak" untuk kalian para Urban Warriors
All New Soul GT is my soul expression, enjoy my life, enjoy All New Soul GT - itulah semangat yang menyelimuti pengendaranya. Di situ ada semangat "Maju dan Menggebrak" untuk konsumen-konsumen pria muda usia 20 sampai 28 tahun. Mereka adalah mahasiswa, karyawan dan profesional yang baru bekerja, belum memiliki beban dalam membiayai orang lain, serta sangat menikmati hidup dengan spirit dan energi besar yang terlihat dalam berkarir, hobi, dan lifestyle mereka.

Spesifikasi All New Soul GT
DIMENSI

All New Soul GT Explorer White (putih)P X L X T : 1870 mm X 685 mm X 1070 mm
Jarak sumbu roda : 1260 mm
Jarak terendah ke tanah : 135 mm
Tinggi tempat duduk : 760 mm
Berat isi : 96 kg
Kapasitas tangki bensin : 402 liter

MESIN

Kapasitas mesin : 125 cc

Tipe mesin : Air cooled 4-stroke, SOHC
Jumlah / Posisi silinder : Single cylinder
Dimater X Langkah : 52,4 8 57,9 mm
Perbandingan kompresi : 9,5 : 1
Daya maksimum : 7.0 kW / 8000 rpm
Torsi maksimum : 9,6 Nm / 5500 rpm
Sistem starter : Electric & kick starter
Sistem pelumasan : Basah
Kapasitas oli mesin : Total = 0,84 L ; Berkala = 0,80 ; Ganti filter oli =0,80 L
Sistem bahan bakar : Fuel injection
Tipe kopling : Kering, Centrifugal automatic
Tipe transmisi : V-belt automatic

All New Soul GT Victory Red (merah)RANGKA
Tipe rangka : Underbone
Suspensi depan : Teleskopik
Suspensi belakang : Unit swing
Ban depan : 80/80 - 14M/C 43P
Ban belakang : 100/70 - 14M/C 51P
Rem depan : Single disc brake
Rem belakang : Drum brake

KELISTRIKAN

Sistem pengapian : TCI

Battery : YTZ4V / GTZ4V
Tipe busi : NGK / CR6HSA

Sumber: Yamaha-motor.co.id


Detail

SPESFIKASI ALL NEW SOUL GT

 


All New Soul GT - Merupakan  motor matic keluaran terbaru Yamaha motor pabrikan asal Jepang. Di design khusus untuk generasi generasi muda yang penuh dengan gaya dan terus memacu diri.

Dilengkapi dengan teknologi terbaru dari Yamaha Blue Core 125cc, berpendingin udara mampu menghasilkan tenaga mencapai 7,0 kW pada putaran 8.500 rpm dan torsi maksimum mencapai 9,6 Nm pada putaran 5.000 rpm, Dilengkapi juga dengan DiASil Cylinder dan Forged Piston yang 3x lebih kuat 3x lebih awet dan 3x lebih ringan.

Motor yang dibanderol dengan harga Rp.14.650.000 memiliki dimensi 1,870 x 685 x 1.070 mm dengan bobot sekitar 92 kg, memiliki kapasitas tangki bensin 4,2 L,

Berbagai fitur canggih disematkan dalam All New Soul GT 125cc. Diantaranya Eco Lamp Indicator yang menjadikan Mio M3 menjadi motor matic pertama yang di lengkapi Eco Lamp Indicator yang memudahkan pengendara untuk berkendara dengan hemat.

Smart Side Stand Swicth yaitu berfungsi saat lampu indicator akan menyala saat standar samping diturunkan dan mesin akan mati secara otomatis.

All New Soul GT memiliki 4 varian warna yakni Abu-Abu, Merah, Hitam dan Putih

All_New_Soul_GT_Challenger_Gunmetal__abu-abu_All_New_Soul_GT_Victory_Red__merah_
All_New_Soul_GT_Bravery_Black__hitam_All_New_Soul_GT_Explorer_White__putih_
 


All New Soul GT - Merupakan  motor matic keluaran terbaru Yamaha motor pabrikan asal Jepang. Di design khusus untuk generasi generasi muda yang penuh dengan gaya dan terus memacu diri.

Dilengkapi dengan teknologi terbaru dari Yamaha Blue Core 125cc, berpendingin udara mampu menghasilkan tenaga mencapai 7,0 kW pada putaran 8.500 rpm dan torsi maksimum mencapai 9,6 Nm pada putaran 5.000 rpm, Dilengkapi juga dengan DiASil Cylinder dan Forged Piston yang 3x lebih kuat 3x lebih awet dan 3x lebih ringan.

Motor yang dibanderol dengan harga Rp.14.650.000 memiliki dimensi 1,870 x 685 x 1.070 mm dengan bobot sekitar 92 kg, memiliki kapasitas tangki bensin 4,2 L,

Berbagai fitur canggih disematkan dalam All New Soul GT 125cc. Diantaranya Eco Lamp Indicator yang menjadikan Mio M3 menjadi motor matic pertama yang di lengkapi Eco Lamp Indicator yang memudahkan pengendara untuk berkendara dengan hemat.

Smart Side Stand Swicth yaitu berfungsi saat lampu indicator akan menyala saat standar samping diturunkan dan mesin akan mati secara otomatis.

All New Soul GT memiliki 4 varian warna yakni Abu-Abu, Merah, Hitam dan Putih

All_New_Soul_GT_Challenger_Gunmetal__abu-abu_All_New_Soul_GT_Victory_Red__merah_
All_New_Soul_GT_Bravery_Black__hitam_All_New_Soul_GT_Explorer_White__putih_
Detail
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. PORTAL OTOMOTIF Moto Cars - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger